Sunday, October 23, 2016

Kegiatan Membaca Peserta Didik di Perpustakaan MIM Lumbir



Membaca merupakan jendela dunia dengan membaca kita dapat mendapatkan berbagai ilmu. Seperti sekolah-sekolah yang lain MI Muhammadiyah Lumbir juga memiliki perpus yang masih jauh dari kesempurnaan, tapi walaupun demikian kami pun sesalu menggunakan perpus yang seadanya ini dengan maksimal. Seperti foto di bawah ini peserta didik kami sedang memanfaatkan perpustakaan sebagai alat mencari ilmu selain di dalam kelas dan umumnya mereka membaca ketika jam istirahat dan sela-sela waktu yang kososng.

Kegiatan Membaca Peserta Didik di Perpustakaan MIM Lumbir
Sebelum membaca anak wajib mengisi daftar hadir


Kegiatan Membaca Peserta Didik di Perpustakaan MIM Lumbir
Peserta didik memilih buku bacaan yang mereka sukai





Kegiatan Membaca Peserta Didik di Perpustakaan MIM Lumbir
Peserta didik memilih buku bacaan yang mereka sukai




Kegiatan Membaca Peserta Didik di Perpustakaan MIM Lumbir
Kegiatan Membaca di Dalam Perpus
Kegiatan Membaca Peserta Didik di Perpustakaan MIM Lumbir
Kegiatan Membaca di Dalam Perpus
Kegiatan Membaca Peserta Didik di Perpustakaan MIM Lumbir
Kegiatan Membaca Di Luar Perpus
Kegiatan Membaca Peserta Didik di Perpustakaan MIM Lumbir
Kegiatan Membaca Di Luar Perpus
Kegiatan Membaca Peserta Didik di Perpustakaan MIM Lumbir
Kegiatan Membaca Di Luar Perpus